Lebih dari Menenangkan Pikiran, Meditasi Berguna Juga untuk Meningkatkan Kesehatan Jantung, Ini Caranya
Lebih dari sekadar menenangkan pikiran, meditasi mampu juga untuk menjaga kesehatan jantung. Meditasi dapat menurunkan tekanan darah, mengurangi stres, dan meningkatkan keseimbangan sistem saraf yang berguna untuk kesehatan jantung. Tanpa…